Thursday 11 April 2013

Fitur-Fitur Canggih Dalam Dunia CCTV dari 3VR

Posted by Unknown  |  at  Thursday, April 11, 2013 No comments

Jika ada suatu peristiwa terekam di CCTV, mungkinkah jika kita melacak satu per satu orang yang berada dalam rekaman tersebut? Kalau jawabannya ya, tentu akan sangat berguna bagi penelusuran suatu kasus jika memang pelakunya terekam di CCTV, ya.
Tapi sekarang, jangan khawatir. Ada teknologi canggih dari 3VR. Brand dari Amerika Serikat ini mempelopori teknologi Face Searching di dunia CCTV. Nah, fitur face searching dari 3VR ini bisa melalukan pencarian wajah seseorang di kerumunan masa yang terekam dalam kumpulan rekaman video.
Bila terjadi tindak kejahatan, di ATM misalnya, hasil rekaman CCTV akan mudah dianalisa untuk mengenali wajah para pelaku kejahatan. Teknologi 3VR dapat melakukan capture dari rekaman video dan hasilnya dapat dijadikan referensi bagi bank lainnya. Bila suatu saat pelaku kejahatan melakukan aksinya di ATM lain, akan mudah dikenali dan bisa dijadikan peringatan secara tersistem.
Selain itu ada fitur costumer counting yang akan sangat berguna bagi dunia perbankan. Serta customer yang dapat mendeteksi area mana yang dilalui banyak pengunjung yang sangat bagus untuk dunia marketing.
Hmm, canggih kan?

Tags:
Admin

Suka dengan blog saya ? Please Like, Share atau Follow | Bagi Yang Telah Mengunjungi Blog Saya, Saya Ucapkan Terima Kasih Banyak :)

Get Updates

Daftarkan E-mailmu Untuk Berlangganan Artikel Algifari Blogspot .

Share This Post

Related posts

0 komentar:

Jangan Lupa Tinggalkan Pendapat Anda di Kotak Komen Ini Ya. ^_^

whos amung

Kumpulan Puisi Keren

Kata Kata Bijak Motivasi

Algifari Bercerita

Recent Post no Thumbnail by Tutorial Blogspot

Ayo ! Gabung Bersama

© 2013 Algifari Blogspot. WP Theme-junkie converted by Bloggertheme9
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.
back to top